Kenapa Lutut Sakit Saat Ditekuk? Simak 9 Penyebabnya Dibawah Ini

Kenapa Lutut Sakit Saat Ditekuk

Kenapa Lutut Sakit Saat Ditekuk? Simak 9 Penyebabnya Dibawah Ini – Lutut sakit saat ditekuk ini sangat mengganggu aktivitas, karena fungsi utamanya adalah menopang tubuh. Maka dari itu, penting sekali untuk mengenali beberapa penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk agar keluhan ini bisa segera hilang dan beraktivitas dengan nyaman.

Ada banyak sekali kondisi yang menyebabkan lutut sakit ditekuk dan salah satunya adalah bursitis. Selain itu, kondisi ini juga ditandai dengan peradangan pada bursa yang merupakan kantong berisikan cairan pelumas sendiri.

Pada kesempatan kali ini akan dibahas lengkap dan jelas mengenai beberapa penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk. Sedangkan, untuk Anda yang ingin tahu apa saja penyebabnya bisa simak lebih lengkapnya dibawah ini.

Kenapa Lutut Sakit Saat Ditekuk?

Kenapa Lutut Sakit Saat Ditekuk

Apabila membahas perihal lutut yang sakit ini bisa disebabkan karena beberapa hal. Bahkan, untuk permasalahan lutut sakit juga dapat dialami oleh segala umur mulai dari anak-anak sampai dengan dewasa. Ada beberapa penyebab dari kenapa lutut sakit saat ditekuk, sebagai berikut :

1. Bursitis

Bursitis adalah penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk pertama, akibat kantong atau bursa mengandung sedikit cairan dibawah kulit. Selain itu, bursa juga menjadi salah satu cara mencegah adanya gesekan di antara tulang sendi sedang bergerak.

Ketika terjadi penggunaan secara berlebihan di bagian sendi, maka bisa terjadi iritasi pada bursa luyut. Pada penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk ini sering disebut dengan preacher’s knee.

2. Dislokasi Lutut

Dislokasi lutut juga bisa menjadi penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk. Selain itu, kondisi kali ini ditandai dengan adanya tempurung lutut bergeser ke lokasi yang tidak seharusnya.

Perihal penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk kali ini bisa memberikan rasa sangat nyeri dan bengkak. Kebanyakan dokter menyebutnya dengan dislokasi patella.

3. Robeknya Meniskus

Meniskus merupakan tulang rawan dengan bentuk C dibagian lutut. Selain itu, organ tersebut mempunyai fungsi sebagai bantalan. Terkadang, cedera pada lutut ini bisa menyebabkan tulang rawan menjadi robek.

Nah untuk robekan kali ini mempunyai sifat kasar dibagian ujungnya. Sehingga, menjadi penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk. Bahkan, di saat lutut digerakkan juga akan terasa ada yang nyangkut.

4. Osteoartritis

Osteoarthritis ini sering sekali menjadi salah satu penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk, khususnya usia 50 tahun. Selain itu, penyebab kali ini bisa saja menyerang bagi Anda yang mempunyai riwayat cedera.

Pada saat Anda mengalami osteoarthritis, maka bagian sendi lutut ini akan mengalami bengkak dan terasa nyeri. Bahkan, kondisi tersebut bisa membuat kaki kaku di pagi hari.

5. Patellar Tendonitis

Patellar Tendonitis juga bisa menjadi penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk. Tendon merupakan jaringan yang kuat dibagian sendi. Ketika Anda melakukan olahraga secara berlebihan, maka tendon akan meradang dan terasa sangat nyeri. Untuk bagian yang terasa sangat nyeri ini berada di bagian bawah tempurung lutut.

Kenapa Lutut Sakit Saat Ditekuk

6. Artritis

Radang sendiri atau sering disebut dengan artritis adalah penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk. Kondisi kali ini juga bisa mengakibatkan sendi terasa kaku dan nyeri pada saat ditekuk maupun diluruskan.

7. Fraktur

Penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk bisa saja dipicu oleh fraktur atau patah. Tulang penyusun lutut ini juga bisa saja mengalami fraktur, termasuk juga di bagian tempurung lutut.

Kondisi patah tulang ini juga bisa terjadi, ketika sedang mengalami kecelakaan lalu lintas. Lebih parahnya lagi di dalam penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk kali ini bisa berakibat proses osteoporosis.

8. Sindrom Patellofemoral

Sindrom Patellofemoral merupakan rasa nyeri pada bagian lutut yang memburuk, apalagi di saat berlari dan ditekuk. Di dalam penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk ini bersifat tumpul.

Selain itu, sindrom kali ini sering disebut dengan runner’s knee. Meski belum ditemukan secara pasti mengenai penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk, akan tetapi kondisi ini bisa meningkatkan resiko terjadinya sindrom patellofemoral.

Faktor resiko dari masalah kenapa lutut sakit saat ditekuk kali ini adalah kesimbangan otot dan riwayat operasi. Sedangkan, untuk cara penanganannya adalah konservatif.

9. Penyakit Osgood-Schlatter

Bagian lutut sakit pada saat ditekuk ini bisa dipicu oleh penyakit Osgood-Schlatter. Selain itu, penyebab dari masalah kenapa lutut sakit saat ditekuk ini bisa saja terjadi pada usia muda.

Pada penyakit kali ini bisa memicu terjadinya benjolan di dalam tendon dan tempurung lutut yang bertemu dengan tulang tibia. Olahraga secara berlebihan ini juga menjadi penyebab kenapa lutut sakit saat ditekuk. Namun, sembari berjalannya waktu keluhan ini bisa saja menghilang.

Baca Juga: Kenapa Tulang Ekor Sakit Saat Duduk? Waspada dan Simak 6 Penyebabnya

Cara Mengatasi Lutut Sakit Saat Ditekuk

Kenapa Lutut Sakit Saat Ditekuk

Seperti yang sudah disebutkan diatas, bahwa di saat Anda membiarkan terlalu lama mengenai lutut sakit ini bisa menimbulkan dampak buruk. Ada beberapa cara mengatasi lutut sakit saat ditekuk, yaitu :

1. Istirahatkan Lutut

Hentikan semua aktivitas yang membuat lutut Anda sakit pada saat ditekuk. Selain itu, Anda juga harus menghindari semua aktivitas yang bisa menambah beban di lutut. Contohnya adalah mengangkat beban berat.

2. Kompres Menggunakan Air Dingin

Mengompres dengan air dingin ini juga bisa digunakan untuk meredakan nyeri pada bagian lutut. Selain itu, Anda juga bisa melakukan kompres pada lutut yang sakit selama kurang lebih 15-20 menit. Bahkan, ulangi cara kali ini secara berulang di setiap beberapa jam sekali.

3. Memberikan Perban Pada Lutut

Cara mencegah terjadinya pembengkakan, maka Anda bisa memberikan sedikit tekanan dengan cara melilitkan perban elastis di bagian lutut yang terasa sakit. Meski begitu, Anda jangan melilitkan perban terlalu kencang karena bisa menghambat aliran darah dari lutut. Apabila hal tersebut tidak diperhatikan, maka bisa membuat kondisi lutut semakin parah.

4. Memposisikan Lutut yang Sakit Lebih Tinggi

Untuk meredakan rasa sakit, maka bisa memposisikan lutut yang sakit lebih tinggi daripada dada. Artinya, Anda bisa mengganjal lutut menggunakan bantal. DI dalam cara ini, Anda bisa meredakan rasa sakit karena mengurangi terjadinya pembengkakan.

5. Mengkonsumsi Obat Pereda Nyeri

Selain menggunakan beberapa cara di atas, maka Anda juga bisa memilih cara mengkonsumsi obat pereda nyeri. Pada saat Anda mengkonsumsi obat tersebut, maka untuk rasa sakit nyeri ini bisa saja menghilang.

Apabila sudah menggunakan semua cara yang sudah disebutkan diatas dan rasa nyeri belum hilang, maka bisa langsung berkunjung ke dokter terdekat. Lakukan konsultasi apa yang sedang Anda rasakan supaya bisa diberikan pengobatan secara tepat.

Sekian penjelasan secara lengkap dan jelas mengenai penyebab dan cara mengatasi dari kenapa lutut sakit saat ditekuk. Besar harapan dengan adanya penjelasan diatas bisa memberikan informasi kepada Anda, ketika sering mengalami nyeri pada bagian lutut.